- Utilitas adalah suatu gagasan ilmiah yang digunakan para ekonom untuk memahami bagaimana konsumen yang rasional membagi sumber daya-sumber dayanya yang terbatas di antara komoditas-komoditas yang memberikan mereka kepuasan
·
Utilitas TOTAL adalah Utilitas
yang bertambah seiring dengan jumlah konsumsi tiap komoditinya , tetapi pada
saat puncaknya tingkat kepuasan tersebut menurun karena jumlah komoditas yang
dikonsumsi terlalu berlebihan .
·
Utilitas MARJINAL adalah
Utilitas yang semakin berkurang ketika seseorang semakin banyak mengkonsumsi
suatu komoditas tertentu.
Contoh utilitas
marjinal :
Semakin sering
kita mengkonsumsi nasi rawon setiap hari , maka nantinya tingkat kejenuhan kita
akat meningkat , dan menurunkan tingkat kepuasan kita ketika mengkonsumsi lagi
makanan tersebut .
- Ia lebih memilih apa yang membuat ia merasa lebih memuaskan , ia membeli pizza dengan jumlah lebih banyak karena pizza lebih bisa memuaskan dia dari pada burger . dan untuk minumnya ia membeli kola sebagai pelengkapnya . ia tidak membeli hotdog mungkin ia berpikir harga per bijinya saja mahal apalagi kalau nantinya ia membel dalam jumlah banyak.
Komplementer
|
Subtitusi
|
Brg. independen
|
·
Daging
(sapi , domba dan babi ) dengan saus .
|
· Daging sapi , daging domba dan daging
babi .
· Perjalanan dengan pesawat terbang ,
perjalanan dengan bis , taksi .
· Radio dan televisi.
· Rokok dan permen karet.
|
·
Buku
bersampul tipis
|
Bila suatu harga barang naik maka harga barang yang lain ikut naik juga.
Pengaruh pendapatan terhadap kurva permintaan pada perjalanan menggunakan
pesawat dan bis tentunya akan memepengaruhi jumlah kuantitas barang yang
diminta. Karena bila pendapatan tetap dan harga dari tiket masing-masing jenis
kendaraan naik , maka konsumen akan memilih mana yang sesuai dengan kebutuhan
dan pendapatan yang mereka peroleh.
- Pernyataan yang benar ialah , ”
Utilitas akan maksimum ketika utilitas marjinal dari semua barang dismakan
dengan seluruh kegunaanya ” . pernyataan ini maksudnya apabila kita dapat
menggunakan suatu sumber daya dengan maksimal , kita akan memeperoleh
utilitas yang maksimal pula .
- Biaya untuk menonton bioskop per
tahun :
Rp.25.000,- x 4kali perbulan x 12 bln = Rp.1.200.000,-
6.
- - Bila harga dinaikkan untuk tiap komoditas dan jumlah yang diminta tetap maka akan merubah harga elastisitasnya , tapi meskipun begitu ting elastisitas harganya tetap lebih tinggi untuk tiap komoditas yang memiliki hubungan erat , seperti toamat dan kacang polong.
- Bila harga
dinaikkan juga akan mempengaruhi kenaikan elastisitas pendapatan.
- Benar karena elastistisitas permintaan pasar dipengaruhi oleh elastisitas permintaaan individual.sehingga nantinya mrubah kurva permintaan kea rah yang lebih datar
9. A)Jika pemerintah mengurangi persediaan obat
di dalam negeri secara otomatis membuat
persediaan komoditas itu yang lebih langka. Jika kita mengadakan
permintaan dan tetap dan persediaan
berkurang, maka akan membuat harga pasar dari
peningkatan obat. Di dalam kondisi ini
produsen mendapatkan surplus produsen
B) Jika pemerintah mengeluarkan
pajak alkohol dengan berat maka akan secara otomatis meningkatkn
harganya . Dan ini adalah akan merupakan suatu yang hilang untuk produsen .
Bahwa sebab jika peningkatan biaya, akan meningkatkan harganya juga. Jika harga
terlalu tinggi pelanggan akan mengurangi permintaan mereka untuk alkohol. Jika
itu terjadi pendapatan untuk produsen akan berkurang juga.
C) "
A" pengujian dari persediaan
mendekati dan efek dengan kwantitas dan harga dari sistem pasar. berbeda Dari " b" mulai dari permintaan mendekati dan memberikan
efek.
10.
11. a)
CS
= 900.000 x ( 20 – 2 )
= 900.000 x 18
= 16.200.000,00
b) -
c) -
0 komentar:
Posting Komentar